AD

Minggu, 27 Agustus 2023

Gerakan Yoga Untuk Wanita

 1. Child pose

Gerakan Yoga Ini Bisa Atasi Sakit Punggung - MerahPutih

Gerakan ini adalah gerakan yang diawali degan duduk berlutut di lantai dengan kaki saling menyentuh sedangkan lutut terbuka lebar sejajar pinggul. Lalu lakukan gerakan duduk di atas tumit anda dan baringkan tubuh diantara paha degan dahi anda berada di matras. Tarik lengan ke depan sampai telapakannya menyentuh lantai. Lakukan gerakan ini dengan mata tertutup untuk lebih berkonsentrasi sambil diiringi tarikan nafas panjang dan tahan nafas sampai 1 menit.

Child pose atau posisi adalah gerakan yoga yang sangat populer karena memberikan rasa relaksasi dan menenangkan bagi tubuh dan pikiran. Posisi ini dilakukan dengan cara duduk berlutut di lantai dengan kaki menyatu dan lutut terpisah lebar. Kemudian, bungkukkan badan ke depan dan tarik lengan ke depan bersamaan dengan napas dalam. Anda dapat menyentuh dahi ke lantai dan tangan dapat diletakkan di samping tubuh atau ditarik ke belakang kepala.

Pada posisi ini, tubuh akan merasakan peregangan pada bagian punggung, leher, paha dan kaki. Selain itu, gerakan ini juga dapat membantu meredakan stres, kecemasan dan mengurangi ketegangan pada otot-otot tubuh. Posisi anak-anak dapat dilakukan sebagai gerakan pemanasan atau sebagai gerakan akhir pada sesi yoga untuk memberikan relaksasi dan ketenangan bagi tubuh dan pikiran.

2. Downward facing dog

Yoga Pose: Downward-Facing Dog | Pocket Yoga

Gerakan ini merupakan gerakan peregangan pada bagian paha belakang, betis, glutes, tulang belakang, triceps, dan berfungsi untuk memperkuat deltoids. Gerakan ini diawali dengan posisi merangkak dengan lutut dan kaki melebar selebar pinggul dan tangan selebar bahu sementara jari-jemari melabar juga. Perlahan-lahan angkat lutut dari lantai dengan meluruskan kaki dan pindahkan tangan ke bagian depan, sementara kaki anda ke belakang. Tekan perlahan-lahan tumit ke lantai dan biarkan leher anda rileks serta bahu anda kembali kea rah kaki. Selalu tarik nafas panjang selama minimal satu menit.

3. Warrior Pose

History] Warrior Pose – My Baby Blue

Seperti namanya, posisi ini jika diperhatikan seperti seorang ksatria yang sedang berdiri tegak dengan kedua kaki terbuka. Mengangkat lengannya setinggi bahu hingga sejajar lantai dan menekuk lutut kanan hingga tulang kering dan paha hingga membentuk sudut 90 derajat. Coba tahan nafas dan menghembuskannya lewat hidung, kemudian luruskan kaki. Ulangi gerakan yang sama seperti tadi.

4. Plank pose

4 Gerakan Yoga Mudah - guesehat.com

Gerakan yoga ini bertujuan untuk memperkuat bahu, lengan, quadriceps, punggung, dan inti. Gerakannya seperti gerakan pada saat push up.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

MANFAAT SENAM IRAMA

  MANFAAT SENAM IRAMA Gerakan senam irama banyak melibatkan kerja otot. Jika dilakukan secara rutin, senam irama bermanfaat untuk melati...